Nida Nuraini: Remaja Berprestasi yang Menginspirasi Generasi Muda
Lensa Nasional – Nida Nuraini, seorang remaja berbakat berusia 17 tahun, menjadi sorotan berkat pencapaiannya di dunia modeling dan pariwisata. Lahir pada 27 Oktober 2007, Nida saat ini duduk di kelas XI di SMAS Angkasa Husein Sastranegara, Bandung. Sejak kecil, Nida sudah menunjukkan minat besar pada dunia modeling. Dengan hobi yang beragam, seperti berenang, …