Dandan Riza Wardana Maju di Pilkada Bandung 2024, Mahasiswa Kritik Visi Misi dan Rekam Jejak
Lensa Nasional – Dandan Riza Wardana, mantan Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Bandung, resmi mencalonkan diri sebagai Wali Kota dalam Pilkada serentak 2024. Meskipun langkah kampanye seperti pemasangan spanduk di berbagai titik telah dilakukan, Dandan masih harus menghadapi bayang-bayang kasus hukum masa lalunya yang dapat memengaruhi dukungan masyarakat. Pada …