Menampilkan 22 Hasil

SPICE Rilis Musik Perdana, Hadirkan Nuansa Pop dengan Sentuhan Unik

SPICE Rilis Musik Perdana, Hadirkan Nuansa Pop dengan Sentuhan Unik Lensa Nasional  – Dunia musik Indonesia kembali kedatangan warna baru dengan hadirnya SPICE, grup musik pop asal Pontianak, Kalimantan Barat. Dibentuk pada pertengahan 2023, grup ini terdiri dari Aldiman (drums), Eru (gitar), Gracia (vokal), dan Ghost (keyboard). SPICE menawarkan pengalaman musikal yang segar dengan menggabungkan …

NaFF Temukan Warna Baru Lewat Marvel Habibi, Siap Gebrak Musik Indonesia

LENSA NASIONAL – Nama Marvel Habibi, atau biasa dipanggil El, kini menjadi perbincangan hangat setelah resmi bergabung sebagai vokalis baru NaFF. Debutnya langsung ditandai dengan single terbaru NaFF berjudul “Hipnotis”, yang diproduksi di bawah label independen SU.RE (Sumber Rejeki). El bukanlah wajah baru di dunia musik. Sebelum bergabung dengan NaFF, ia telah berkarier selama 10 …

Naff Resmi Merilis Lagu Baru, Penggemar Sambut dengan Antusias

Lensa Nasional – Band pop-rock legendaris Indonesia, Naff, kembali meramaikan industri musik Tanah Air dengan merilis lagu terbaru mereka hari ini. Setelah dinanti-nantikan, karya terbaru mereka kini telah tersedia di berbagai platform digital. Dalam pernyataannya, para personel Naff menyampaikan bahwa lagu ini merupakan hasil perjalanan panjang mereka dalam bermusik. “Lagu ini memiliki makna yang mendalam …

Iconic Tourist Sambut Album Perdana dengan Dua Single Terbaru

Lensa Nasional – Grup band rock alternatif, Iconic Tourist kembali hadir memperkenalkan diri ke lanskap musik Indonesia lewat dua single bertajuk “Give it to Me” dan “Oh Honey”. Lagu tersebut, merupakan bagian dari album “If There Were A Band At The Opera” yang siap dilepas pada awal Februari 2025 mendatang. Lewat keterangan tertulisnya, Jova Rangkuti …

Nadine Kei Inara: Talenta Muda Indonesia yang Menginspirasi di Dunia Musik dan Akademik

Lensa Nasional – Indonesia kembali membuktikan bahwa generasi mudanya mampu menginspirasi lewat dedikasi dan kreativitas. Salah satunya adalah Nadine Kei Inara, seorang gadis multitalenta yang berhasil menyeimbangkan prestasi akademik dan seni. Sebagai pendiri By Law, sebuah organisasi pendidikan hukum untuk pemuda, Nadine Kei kini melangkah ke dunia musik dengan merilis single debutnya berjudul “Summer Come …

Tasha Bouslama Meriahkan Festival Seni Garuda 2025 di SMA BPPI Baleendah

Lensa Nasional – Sabtu, 25 Januari 2025 menjadi hari yang tak terlupakan bagi siswa-siswi SMA BPPI Baleendah, Kabupaten Bandung. Festival tahunan Garuda 2025 kembali hadir dengan tema unik, “Great Art: Unstoppable and Awesome Spectacular School Festival”. Berbagai penampilan seni dan kreativitas ditampilkan, namun sorotan utama acara ini adalah kehadiran penyanyi muda berbakat, Tasha Bouslama, yang …

Zevy Manaf Kembali dengan Single Penuh Penyesalan, “Maaf”

Lensa Nasional – Zevy Manaf melanjutkan langkahnya di industri musik dengan merilis single terbaru berjudul “Maaf”. Setelah sukses dengan dua single sebelumnya, “Pergi” dan “Aw Aw Aw”, lagu ini menjadi bukti keteguhan Zevy dalam menyampaikan emosi mendalam melalui musik. “Maaf” menghadirkan perpaduan harmoni yang menyentuh dengan lirik yang menggambarkan penyesalan mendalam atas kepergian seseorang yang …