Polres Cianjur Kerahkan Puluhan Personel dan Rekayasa Lalu Lintas di Jalur Alternatif Jelang Malam Tahun Baru
Lensa Nasional – Polres Cianjur, Jawa Barat, menurunkan puluhan personel di jalur alternatif untuk membantu kelancaran lalu lintas saat antrean kendaraan panjang terjadi di jalur utama Puncak-Cianjur pada malam pergantian tahun. Kasatlantas Polres Cianjur, AKP Anjar Maulana, mengatakan pada Selasa bahwa jalur utama Cianjur menuju Puncak akan ditutup mulai pukul 18.00 WIB pada malam pergantian …